Mari kita coba mencari ide untuk desain apartemen Anda nanti (interior). Khususnya bagi Anda yang hanya memiliki apartemen kecil. Itu bukan masalah, karena di tangan arsitek, ukuran bukanlah alasan ruangan Anda terus terasa biasa-biasa saja. Selagi urusan desain berada di tangan yang tepat, ukuran apartemen yang kecil tetap bisa dibuat tampak mewah lewat uluran tangan arsitek. Design Apartemen Minimalis Modern, Simple dan Mewah 1. Tiny Apartemen oleh A Little Design Design Tiny Apartemen oleh A Little Design. Foto Archdaily A Little Design telah mengubah bekas studio piano di Taipei, Taiwan menjadi apartemen kecil dengan furnitur built-in yang hemat ruang. Dulunya tempat ini adalah studio piano, jadi maklum bila ukurannya tidak begitu besar. Kira-kira hanya berukuran 17,6 meter persegi dan memiliki ketinggian langit-langit 3,4 meter saja. Melalui kecerdasannya, ruang sempit ini tetap bisa diubah menjadi hunian nyaman dengan desain yang luar biasa nyaman untuk ditinggali. 2. Apartemen ...
Jasa Kontraktor Jogja Siap Bangun Rumah dengan Harga per meter 2.000.000. Adapula untuk jasa renovasi dan kontraktor bangunan komersil lainnya. Workshop Kami : Jalan Banjarsari No.1422 Gedongkiwo, Mantrijeron. Kota Yogyakarta 55142 On Call : +62 821 3740 9282